Jumat, 27 Juli 2012

UKG

Adanya Ujian Kompetensi Guru secara online, maka guru terdorong untuk belajar komputer dan internet. Sebagai contoh di Kecamatan Cilacap Tengah khususnya Gugus Sutomo yang terdiri dari SD Negeri Gunungsimping 01, 02, 03 dan 04 SD Maria Immacullata serta SD Muhammadiyah 08 secara terjadwal mengadakan pelatihan kilat online UKG di SDN Gunungsimping 01.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar